LIDIK.ID , JAKARTA – Syekh Ali Jaber dikabarkan meninggal dunia di Rumah Sakit Yarsi Cempaka Putih, Jakarta Pusat, pada pukul 08.30 WIB.
Dikutip dari Instagram pribadi @yusufmansurnew bahwa benar Syekh Ali Jaber meninggal dunia dalam keadaan negatif covid-19.
” inna lillahi wa inna ilahi roojiun, kita semua kehilangan banget, kita doa bareng2 ya ” tulis Ustad Yusuf Mansyur
Discussion about this post